Percantik jilbab dengan kreasi aksesoris yang anggun, simpel dan mewah.

Thursday, November 8, 2012

Model Jilbab Pengantin

model jilbab pengantin

Model Jilbab Pengantin


Seiring perkembangan dunia fashion, jilbab pengantin mendapatkan perhatian khusus oleh para desainer busana pengantin yang dipadukan dengan tema acara akad nikah dan resepsi yang telah ditentukan oleh para calon mempelai. Jilbab pengantin juga dapat dikombinasikan dengan pakaian pengantin dengan tema tradisional sesuai dengan adat daerah masing-masing sehingga para pengntin bebas memilih apakah ingin menggunakan tema modern atau tradisional dengan mengkombinasikan jilbab dengan kebaya. 

Berikut ini adalah beberapa contoh model jilbab pengantin yang pastinya akan memberikan insprirasi bagi anda yang sedang bingung mencari model jilbab pengantin yang cocok untuk pesta pernikahan anda :

Jilbab Pengantin Untuk Akad Nikah



model jilbab pengantin













Model Jilbab Pengantin untuk Resepsi


Model Jilbab Pengantin


Model Jilbab Pengantin


Model Jilbab Pengantin


Model Jilbab Pengantin


Model Jilbab Pengantin

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Model Jilbab Pengantin

  • Cara memakai jilbab pashmina super cepat dan mudah Cara memakai jilbab pashmina super cepat dan mudah Jilbab dengan gaya simpel dapat kita gunakan untuk kegiatan sehari-hari. Sehingga para hijaber dengan mudah dapat m ...
  • Macam-macam jilbab Macam-macam jilbab Pada zaman dahulu berntuk jilbab sangatlah sederhana hanya kain panjang yang dipakai untuk menutupi kepala. Tapi pada zaman sekarang model jilbab san ...
  • Jilbab Instan Jilbab Instan Jilbab instan lebih digemari dan menjadi jilbab paling laris saat ini ibandingkan dengan jilbab paris dan pasmina yang agak ribet cara pemakaiannya. Da ...
  • Cara Memakai Jilbab Pashmina Untuk Wanita Berwajah Bulat Cara Memakai Jilbab Pashmina Untuk Wanita Berwajah Bulat Bagi anda yang memiliki wajah bulat, anda juga berhak untuk dapat memakai jilbab dengan model jilbab terbaru, ...
  • Tutorial cara memakai jilbab pashmina untuk wajah bulat Tutorial cara memakai jilbab pashmina untuk wajah bulat  Wajah bulat bukan masalah yang serius untuk dihadapi. Tak perlu merasa rendah diri atau malu dengan memi ...

0 comments:

Post a Comment

Iklan